Sabtu, 16 Januari 2010

Selamat bekerja untuk Pak Muslimin dan Pak Khusnan Hayat, semoga musyawarah kerja MWC Gubeng dapat segera terlaksana, jadi tanggal 7 Februari ya Pak? semoga lancar semua dana segera didapat biar acaranya sukses dan pengurus dapat mulai bekerja dengan masing masing program kerjanya,hingga hasilnya dapat dirasakan oleh para nahdiyin dilingkungan kec gubeng khususnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar