Sabtu, 16 Januari 2010

Selamat bekerja untuk Pak Muslimin dan Pak Khusnan Hayat, semoga musyawarah kerja MWC Gubeng dapat segera terlaksana, jadi tanggal 7 Februari ya Pak? semoga lancar semua dana segera didapat biar acaranya sukses dan pengurus dapat mulai bekerja dengan masing masing program kerjanya,hingga hasilnya dapat dirasakan oleh para nahdiyin dilingkungan kec gubeng khususnya.

Senin, 04 Januari 2010

MWC NU KEC. GUBENG
Jl. Juwingan 65 Surabaya


Tampak Wawali kota Surabaya memberikan dukungannya terhadap NU yang dianggap telah banyak memberikan kontribusinya dalam pembangunan kota surabaya khususnya dan bangsa Indonesia pada umumnya. Dan berharap MWC NU Kec Gubeng bisa memberikan contoh kepada MCW Kec. lainnya yang ada di kota Surabaya

Tampilan pembuka dalam acara pelantikan pengurus MWC NU Kec. Gubeng
inilah para kiai dan ulama yang ada di kec. Gubeng yang akan mengurusi kegiatan MWC NU yang ada disekitar kecamatan gubeng
Selamat bertugas